Selasa, 13 Maret 2012

Kumpulan Biografi: Biografi Tumpak Hatorangan Panggabean - Ketu KPK


Biografi Tumpak Hatorangan Panggabean - Ketu KPK

Karirnya dimulai sejak 1973 sampai 2003 sebagai Jaksa di Kejaksaan Agung RI. Dia menjabat Kajari Pangkalan Bun (1991 - 1993), Asintel Kejati Sulteng (1993 - 1994), Kajari Dili (1994 - 1995) dan Kasubdit Pengamanan Ideologi dan Politik Pada JAM Intelijen (1996 - 1997).


Kemudian menjabat Asintel Kejati DKI Jakarta (1997 - 1998), Wakajati Maluku (1998 - 1999), Kajati Maluku (1999 - 2000), Kajati Sulawesi Selatan (2000 - 2001) dan terakhir sebagai Sesjampidsus (2001 - 2003).

Panggabean telah mengikuti banyak pelatihan, seminar dan lokakarya. Di antaranya: - Diklat Analisis Kebijaksanaan (1994); Diklat Peningkatan Mutu Kepemimpinan Aparatur (1995); Diklat SPAMEN (1996), Diklat Pembentukan Jaksa (1974); Diklat Tar.Luhkum (1983), Diklat Jaksa Spesialis (1985); Diklat Suspa Lidik (1980); dan Diklat Suspa Intelstrat Tk. 1 (1982)

Dia telah menerima penghargaan Satya Lencana Karua Satya XX Tahun (1997) dan Satya Lencana Karya Satya XXX (2003)

Nama:Tumpak Hatorangan Panggabean, SH
Lahir:Sanggau, Kalimantan Barat, 29 Juli 1943
Agama:Kristen Protestan

Isteri:Roosvi Sertiana Sianturi
Anak:Tiga orang

Pendidikan:
S1 Hukum Universitas Tanjungpura Pontianak

Karir:
- 1973 - 2003 Jaksa di Kejaksaan Agung RI
- Kajari Pangkalan Bun (1991 - 1993)
- Asintel Kejati Sulteng (1993 - 1994)
- Kajari Dili (1994 - 1995)
- Kasubdit Pengamanan Ideologi dan Politik Pada JAM Intelijen (1996 - 1997)
- Asintel Kejati DKI Jakarta (1997 - 1998)
- Wakajati Maluku (1998 - 1999)
- Kajati Maluku (1999 - 2000)
- Kajati Sulawesi Selatan (2000 - 2001)
- Sesjampidsus (2001 - 2003)

Pelatihan, Seminar dan Lokakarya:
- Diklat Analisis Kebijaksanaan (1994),
- Diklat Peningkatan Mutu Kepemimpinan Aparatur (1995),
- Diklat SPAMEN (1996), Diklat Pembentukan Jaksa (1974),
- Diklat Tar.Luhkum (1983), Diklat Jaksa Spesialis (1985),
- Diklat Suspa Lidik (1980), Diklat Suspa Intelstrat Tk. 1 (1982)

Penghargaan:
- Satya Lencana Karua Satya XX Tahun (1997)
- Satya Lencana Karya Satya XXX (2003)

Source: http://www.tokohindonesia.com/ensiklopedi/t/tumpak-hatorangan/index.shtml

Tidak ada komentar:

Posting Komentar